RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TEMATIK
Nama sekolah : MI
Sunan Ampel
Mata pelajaran : bahasa Indonesia, ips, pkn, aqidah
Kelas / semester : 1
Tema :
lingkungan
Alokasi waktu : 5 x 35 menit
Pertemuan ke :
2
Standar kompetensi :
- Bahasa Indonesia :
Berbicara : Mengungkapkan
fikiran, perasaan, dan informasi secara lisan dengan perkenalan dan
tegur sapa, pengenalan, benda dan fungsi anggota tubuh,
- Ips :
Memahami identitas diri dan keluarga serta sikap saling
menghormati dalam kemajemukan keluarga.
- Pkn :
Menerapkan hidup rukun dalam perbedaan.
- Aqidah :
Mengenal rukun iman, syahadat tauhid dan syahadat rosul,
asmaul husnah ( al ahad dan al khaliq)
Kompetensi dasar :
- Bahasa Indonesia :
Mendeskripsikan benda-benda sekitar dan
fungsi anggota tubuh dengan kalimat sederhana
- Ips :
Menunjukkan sikap hidup rukun dalam kemajemukan keluarga
- Pkn :
Menjelaskan perbedaan jenis kelamin, agama, dan suku bangsa
- Aqidah :
Mengartikan dua kalimat syahadat
Indikator :
- Bahasa Indonesia :
ü
Menyebutkan nama benda yang ada disekitarnya
ü
Mendeskripsikan benda yang ada di sekitar
- Ips :
Membiasakan
sikap hidup rukun dalam kemajemukan keluarga
- Pkn :
Menyebutkan macam – macam suku bangsa di
Indonesia
- Aqidah :
Mengidentifikasi pengertian dua kalimat syahadat
Tujuan pembelajaran :
- Bahasa Indonesia :
ü
Siswa dapat menyebutkan nama benda yang ada disekitarnya dengan
baik dan benar setelah mendengarkan penjelasan dari guru
ü
Siswa dapat mendeskripsikan benda yang ada di sekitar dengan baik
dan benar setelah mendengarkan penjelasan dari guru
- Ips :
Siswa dapat membiasakan
sikap hidup rukun dalam kemajemukan keluarga dengan baik dan benar
setelah mendengarkan penjelasan dari guru
- Pkn :
Siswa dapat menyebutkan
macam – macam suku bangsa di Indonesia dengan baik dan benar setelah mendengarkan penjelasan dari guru
- Aqidah :
Siswa dapat mengidentifikasi
pengertian dua kalimat syahadat
dengan baik dan benar setelah mendengarkan penjelasan dari guru
Nilai karakter siswa yang di harapkan :
·
Agama :
Membiasakan siswa membaca doa sebelum memulai pelajaran
·
Tanggung
jawab :
Memperhatikan pelajaran dengan
sungguh-sungguh ketika pembelajaran sedang berlangsung
·
Disiplin :
Berbaris sebelum masuk kelas dan duduk
yang rapi saat pembelajaran berlangsung
·
Keberanian
:
Menjawab pertanyaan dari guru
·
Tekun :
Mengerjakan tugas yang di berikan oleh guru
Materi pokok :
- Bahasa Indonesia : nama benda
- Ips : hidup rukun
- Pkn : suku bangsa
- Aqidah : dua kalimat syahadat
Metode :
Ceramah, demonstrasi, Tanya jawab
Langkah-langkah pembelajaran
Kegiatan awal :
Ø Guru mengkondisikan kelas
Ø Guru dan siswa membaca doa sebelum belajar
Ø Guru mengabsen siswa
Ø Guru mengingatkan pelajaran yang lalu dan
memberi motivasi belajar kepada siswa
Kegiatan inti :
Ø Siswa menyebutkan nama benda yang ada di
sekitarnya
Ø Siswa
mendeskripsikan benda yang ada di sekitarnya
Ø Guru menjelaskan cara membiasakan sikap hidup rukun dalam
kemajemukan keluarga
Ø Siswa menyebutkan macam-macam suku bangsa di Indonesia
Ø Guru menjelaskan pengertian dua kalimat
syahadat
Kegiatan akhir :
Ø Guru memberikan penguatan serta menyimpulkan
materi
Ø Guru memberitahukan tema yang akan datang
Ø Guru menutup, mengakhiri pelajaran dengan
membaca hamdalah/doa
Alat / bahan / sumber : buku
bahasa Indonesia, ips, pkn, aqidah
Penilaian :
Tertulis
Contoh instrument :
- Sebutkan nama benda yang ada di sekitarmu !
- Deskripsikan benda yang ada di sekitarmu !
- Bagaimana cara membiasakan sikap hidup rukun dalam kemajemukan keluarga ?
- Sebutkan macam-macam suku bangsa di Indonesia !
- Apa pengertian dua kalimat syahadat ?
Pedoman penskoran :
No .
|
Soal
|
Nilai
|
Jumlah
|
1.
|
Sebutkan nama
benda yang ada di sekitarmu !
|
20
|
20
|
2.
|
Deskripsikan
benda yang ada di sekitarmu !
|
20
|
20
|
3.
|
Bagaimana cara membiasakan
sikap hidup rukun dalam kemajemukan keluarga ?
|
20
|
20
|
4.
|
Sebutkan
macam-macam suku bangsa di Indonesia !
|
20
|
20
|
5.
|
Apa pengertian
dua kalimat syahadat ?
|
20
|
20
|
Jumlah nilai
|
100
|
Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru kelas
Hj. Zumrotul Mukaffa, M. Ag Nurul
Ismawati
Nip. Nim.D07209036
Tidak ada komentar:
Posting Komentar